Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

( Artikel 6 ) 10 Cara Meningkatkan Kreativitas Diri

Gambar
10 Cara Meningkatkan Kreativitas Diri Kreativitas adalah sebuah kemampuan yang dimiliki oleh individu/ seseorang untuk memahami keadaan/dunia , dalam menginterprestasikan pengalaman dan memecahkan masalah dengan cara yang baru dan asli (membuat/ menciptakan suatu hal yang baru yang bermanfaat ). Berikut ini adlah kriteria-kriteria kreativitas : - Sensitivity to problems, yaitu kreativitas dilihat dari kepekaan terhadap masalah yang muncul. - Originality, yaitu pemecahan masalah dengan cara baru, bukan meniru pemecahan     masalah orang lain. - Breadth, yaitu ketepatan dalam pemecahan masalah dan berguna. - Ingenuity, yaitu adanya kecerdikan dalam pemecahan masalah. - Recognity by peers, yaitu adanya pengakuan dari kelompoknya tentang penemuannya. karena kreativitas merupakan hasil dari proses berpikir kreatif yang dilakukan oleh seseorang, sehingga Berpikir kreatif sangat erat hubungannya dengan kreativitas . Kreativitas sangat dibutuhkan dalam berbagai bidang teru

( Artikel 5 ) Manfaat Susu Sapi Murni Bagi Kesehatan Tubuh

Gambar
Manfaat Susu Sapi Murni Bagi Kesehatan Tubuh Susu adalah cairan bergizi berwarna putih yang dihasilkan oleh kelenjar susu mamalia , salah satunya manusia. Susu adalah sumber gizi utama bagi bayi sebelum mereka dapat mencerna makanan padat. Susu binatang (biasanya sapi) juga diolah menjadi berbagai produk seperti mentega, yogurt, es krim, keju, susu kental manis, susu bubuk dan lain-lainnya untuk konsumsi manusia. Dewasa ini, susu memiliki banyak fungsi dan manfaat. Untuk umur produktif, susu membantu pertumbuhan mereka. Sementara itu, untuk orang lanjut usia, susu membantu menopang tulang agar tidak keropos. Susu secara alami mengandung nutrisi penting, seperti bermacam-macam vitamin, protein, kalsium, magnesium, fosfor, dan zinc, pendapat lain menambahkan bahwa susu mengandung mineral dan lemak. Oleh karena itu, setiap orang dianjurkan minum susu. Sekarang banyak susu yang dikemas dalam bentuk yang unik. Tujuan dari ini agar orang tertarik untuk membeli dan minum susu. Ad

( Makalah 3 ) Ketidakadilan Perilaku Hukum di Indonesia

Gambar
TUGAS MAKALAH MATA KULIAH ILMU BUDAYA DASAR(IBD) “ KETIDAKADILAN PERILAKU HUKUM DI INDONESIA ” DISUSUN OLEH: NAMA    : RETNO REGITA PRAMESTI NPM       : 15315790 KELAS   : 1TA02 FAKULTAS   : TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN JURUSAN      :   TEKNIK SIPIL                                        DOSEN           :   EMILIANSHAH BANOWO KATA PENGANTAR                    Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan rahmat, karunia, serta taufik dan hidayah-Nya kami dapat menyelesaikan makalah tentang “Ketidakadilan Perilaku Hukum Di Indonesia “ dengan baik meskipun banyak kekurangan didalamnya. Dan juga kami berterima kasih pada Bapak Emilianshah Banowo selaku Dosen mata kuliah Ilmu Budaya Dasar universitas Gunadarma yang telah memberikan tugas ini kepada kami.                       Kami sangat berharap makalah ini dapat berguna dalam rangka menambah wawasan serta pengetahuan